Iklan

Iklan

Anggota Koramil 0608-01 kota Cianjur Gelar Bersih Bersih Masjid Dan Pengobatan Geratis

klikindonesia
27 Okt 2023, 18:41 WIB Last Updated 2023-10-27T11:41:42Z


CIANJUR-NET9.COM-Sebagai bentuk kepedulian dalam menjaga kebersihan lingkungan dan prasarana ibadah, belasan anggota Koramil 0608-01 kota cianjur melakukan kegiatan bakti sosial membersihkan Masjid AL-Hikmah dan pengobatan geratis di Rt 02/12,Desa babakan karet,kec cianjur,jum,at ( 27/10/2023 )

Anggota Koramil 0608-01 Kota cianjur,danramil kapten Andri yulias bahari dan angota koramil 01/kota mengatakan, pembersihan dilakukan mulai dari halaman masjid dengan membersihkan sampah-sampah yang berada disekitaran masjid. Dilanjutkan dengan pengepelan, pembersihan tempat wudhu, kamar mandi dan halaman masjid.

“Ada sekitar 25 anggota Koramil 0608-01 kota yang ikut dalam kegiatan membersihkan Masjid Al-Hikmah” 


Menurutnya, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian anggota Korami kota dalam menjaga kebersihan dan kerapian tempat Ibadah. Supaya rasa nyaman tercipta pada warga ketika melakukan ibadah khususnya shalat lima waktu ataupun kegiatan ibadah lainnya di Masjid Al-Hikmah.

“Kami berharap dengan adanya kegiatan ini, masjid menjadi semakin terawat. Jamaah semakin nyaman dalam beribadah dan bersama-sama menjaga kebersihan di lingkungan Masjid Al-Hikmah ini,,(Tedi)
Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Anggota Koramil 0608-01 kota Cianjur Gelar Bersih Bersih Masjid Dan Pengobatan Geratis

Terkini

Iklan