Iklan

Iklan

Babinkamtibmas desa cibesi jadi pemateri dalam giat MPLS Di MTs Al Ikhlas

klikindonesia
19 Jul 2024, 14:17 WIB Last Updated 2024-07-19T07:17:52Z


NET9//SUBANG- sebagai bentuk kepedulian kepada para siswa baru di MTS Al Ikhlas, bhabinkamtibmas desa cibesi berikan materi terkait Kamtibmas di sekolah tersebut dalam kegiatan masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS), Jumat 19 Juli 2024 sekitar pukul 10.00 WIB. 

Atas arahan dan petunjuk Kapolres Subang AKBP ariek Indra sentanu, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Jalancagak, Kompol Haji Acep Hasbullah, menyampaikan materi dalam giat mpls di sekolah tersebut dilaksanakan oleh bhabinkamtibmas desa cibeusi. 

Dia tersebut juga dihadiri oleh Kepala Sekolah MTs Al Ishlah beserta para pengajar dan seluruh siswa baru di MTs tersebut. 

Kegiatan tersebut dilaksakan bertujuan untuk menyampaikan himbauan-himbauan yang berhubungan dengan Kamtibmas kepada semua siswa/siswi MTs Al Ikhlas Desa Cibeusi Kecamatan Ciater. 

Adapun Isi Penyampain Himbaun kamtibmas tersebut diantaranya, 
1. Jauhi Narkoba dan sexs bebas karena dapat merusak masa depan bangsa.
2. Apabila berkendara sepeda motor agar mempunyai SIM (Surat Ijin Mengemudi). 
3. Harus Memakai Helm dan tidak memakai knalpot Brong saat berkendara
4. Jangan melakukan yang namanya tawuran antar pelajar karena akan merugikan orang lain dan diri kita sendiri 
5. Jangan sampai terjadi yang namanya Bullying kepada sesama teman.
Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Babinkamtibmas desa cibesi jadi pemateri dalam giat MPLS Di MTs Al Ikhlas

Terkini

Iklan